PENGUMUMAN
Nomor : Pansel_JPT/36/2020
Tentang
HASIL SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA
SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN ACEH TAMIANG
TAHUN 2020
Berdasarkan berita acara rapat penetapan hasil akhir seleksi terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Sekretaris Daerah Kabupaten Aceh Tamiang, Nomor Pansel_JPT/35/2020 tanggal 27 November 2020, dengan ini mengumumkan hal-hal sebagai berikut, (selengkapnya dapat diunduh pada tautan di bawah ini)
Tinggalkan Komentar Anda